1. Ikan Piranha
![[Image: piranha1.jpg]](http://www.callunafineflowers.com/memorial_middle_school/WebQuest/studentwebsites/5/pictures/piranha1.jpg)
  Meskipun ikan ini banyak dimunculkan di film-film horror bikinan  manusia, tapi di dunia nyata sesungguhnya ikan ini memang ganas dan  menakutkan. Barisan gigi-gigi tajamnya tersusun rapat dan tersambung  satu sama lainnya. Gigi-gigi itu didesain sempurna untuk menusuk dan  mencabik-cabik daging dengan cepat dimana ikan ini tergolong memiliki  nafsu makan yang rakus. Jika sedang lapar dan tidak ada pilihan lain  ikan ini juga agresif terhadap jenisnya sendiri dan melakukan  kanibalisme.
 Meski piranha  berburu mangsa dengan kejam dan sangat teroganisir, pada saat defence  tertentu ikan ini juga memakan tumbuhan seperti rumput. Penelitian juga  menyatakan perilaku ikan ini yang membentuk sebuah kelompok besar  sebagai pertahanannya terhadap predator seperti buaya dan lumba-lumba  sungai sekaligus sebuah strategi untuk memangsanya. Meskipun cuma ikan –  Anda mungkin lebih memandangnya lebih cocok menjadi santapan dinner  daripada sebaliknya – Anda tidak akan sungguh-sungguh nyemplung di  perairan Amazon dengan kaki telanjang untuk mengundang para pencabik  daging itu. Anda mungkin biasa memberi makanan pada binatang, tapi yang  satu ini akan menyerbu dan mencabik-cabik tanpa menunggu undangan kedua.
 
2. Anglerfish
![[Image: wudep50.jpeg]](http://www-tc.pbs.org/wgbh/nova/abyss/life/images/wudep50.jpeg)
  Tidak ada ikan lain yang seseram ikan ini, berkeliaran di kedalaman  laut, Anglerfish. Bersembunyi jauh di kedalaman lautan, ikan ini  dinamakan demikian (anglerfish=ikan pemancing) karena caranya menangkap  mangsa yang unik dengan menggunakan bagian tubuhnya yang menonjol keluar  dari kepalanya yang mirip dengan kail pancing yang ajaibnya mampu  mengeluarkan cahaya bioluminescent yang berasal dari jutaaan bakteri  bercahaya yang menempel di situ. Hal ini cukup menarik mangsanya untuk  mendekat dan begitu menyentuh “umpan” ini, Anglefish akan langsung  bereaksi cepat melahapnya.
![[Image: 398032677_dfab408834.jpg]](http://farm1.static.flickr.com/146/398032677_dfab408834.jpg)
 3. Moray Eel (Belut Moray)
![[Image: moray_eel_big.jpg]](http://www.underwatertimes.com/news2/moray_eel_big.jpg)
  Sejenis belut ini bisa ditemukan di seluruh dunia menyelinap di  celah-celah atau retakan karang – dimana dia menunggu mangsanya lewat  dan menyergapnya dengan rahangnya yang kuat. Karnivora menakutkan ini  adalah pemakan hewan-hewan laut meskipun bisa juga mengakibatkan luka  pada manusia yang terlalu dekat dengannya. Kelihatannya belut yang bisa  mencapai panjang 13 ft ini lebih suka menghindar daripada menyerang dan  hanya menyerang manusia untuk mempertahankan dirinya atau menggigit  tangan secara tidak sengaja karena dikira makanannya. Ketika merasa  diganggu, makhluk ini menjadi ganas; dan bakteri yang terdapat pada  gigi-giginya bisa menyebabkan luka yang serius. Pada beberapa  spesiesnya, lendir di kulitnya juga mengandung racun.
 4. Tigerfish (Ikan Macan)
![[Image: tiger-fish.jpg]](http://www.sunvalleyonline.com/images/member_images/articles/tiger-fish.jpg)
  Memang sesuai dengan namanya, ikan ini memiliki gigi-gigi yang sempurna  di mulutnya. Ikan ini memang ganas dan dikenal sebagai predator yang  rakus dan jenis dewasanya bisa mencapai panjang 6 ft. Tubuhnya memang  seperti diciptakan untuk speed dan power. Seperti kendaraan lapis baja  dengan sirip yang kuat dan selalu siap menerkam meski mulutnya tertutup.  Ikan ini bahkan sering dijadikan permainan (game) mencari ikan dengan  hadiah yang besar. Ikan ini dapat ditemukan di perairan air tawar  Afrika. Ikan apa saja yang lewat di jalannya akan diterkam melalui  rahangnya yang kuat dan gigi-giginya yang tajam mirip piranha. Ikan ini  juga diketahui mampu memangsa ikan lain yang ukurannya lebih besar dari  dirinya. Para pencari ikan juga mewaspadai jenis Goliath Tigerfish yang  oleh National Geographic digambarkan sebagai “evolution on steroids”.
 5. Dragonfish
![[Image: 8222-004-FA35640D.jpg]](http://media-2.web.britannica.com/eb-media/22/8222-004-FA35640D.jpg)
  Cerita horor laut-dalam masih berlanjut, dan ikan Dragonfish cukup  dikenal karena mulutnya yang oversized dan gigi mirip taringnya yang  menakutkan. Kepalanya saja semuanya seperti hanya diisi dengan rahang  dan mata. dan mengeluarkan cahaya yang indah untuk menarik calon  mangsanya, mirip seperti kail pancing Anglerfish. Meski sedikit indah  karena cahaya indahnya itu tetap saja ikan ini tergolong predator buas  yang menakutkan dan seharusnya dihindari.
![[Image: dragon-fish.jpg]](http://www.hammerhead-shark.com/images/dragon-fish.jpg)
Sumber: http://priendah.wordpress.com/2009/05/06/5-ikan-terbuah-dan-menakutkan/
Arsip Blog
- 
        ▼ 
      
2011
(371)
- 
        ▼ 
      
Januari
(325)
- Ilmuwan Akan Ciptakan Matahari di Bumi
- Oscar Wrigley : Anak 2 Tahun dengan IQ Setara Albe...
- Cara Mengetahui Keaslian Crop Circle
- Penjelasan Tentang Teori Mesin Waktu
- Deret Fibonacci & Angka Tuhan?
- Rahasia Pintar Matematika
- Perpustakaan Pertama di Dunia yang Mengagumkan
- Wajah Asli Istri Fir'aun
- 9 Tips Redakan Sakit Hati Setelah Putus Cinta
- 5 Tips Nyatakan Cinta Lewat Tindakan
- 5 Tips Kencani Pria Pemalu
- 10 Calon Pengganti Van Der Sar Musim Depan
- Teori Fisika : Manusia Dapat Melayang ?
- Jatuh Cinta Membuat Pikiran Tambah Cerdas & Pintar
- MENGAPA YAHUDI PINTAR ?
- Proses Penyiksaan Ayam KFC Sebelum Disantap
- Merokoklah Jika Kamu Ingin Mati
- Alasan Zionis-Israel Ingin Hancurkan Masjid Al-Aqsha
- Israel Curi Artefak Bangsa Palestina, Ingin Tulis ...
- 4 Tipe Teman yang Baik
- Tampilan Resmi Motor Ducati Rossi seri Moto GP 2011
- Lagu yang menghipnotis orang buat bunuh diri [GLOO...
- Musim Kemarau Yang Mengerikan
- Jepang Kembangkan Kecepatan Internet 32 Miliar Kbps
- Perbedaan Kartun Amerika Dan Kartun Jepang
- Hewan-Hewan yang jadi Mata-Mata
- Facebook Lenyapkan Sifat Manusiawi ?
- Tipe Kepribadian Manusia Berdasarkan Status Facebook.
- 10 Hewan Unik & Menarik Yang Sangat Dimusuhi Manusia
- 10 Hewan Unik & Menarik Yang Sangat Dimusuhi Manusia
- !0 kecelakan terparah dalam sejarah balap mobil
- 5 Dampak Negtif Acara TV Indonesia
- 10 Anti Virus Terbaik 2011
- Sadarkah Agan Sama Nomor Ini di Setiap Film2 Pixar??
- 10 Orang Yang Sangat Tangguh Di Medan Perang Yang ...
- 9 Poin Kebaikan di Twitter Dibandingkan Jejaring S...
- 22 Rekor Guiness World Record Yang Dipecahkan Di I...
- 9 DJ Kelas Dunia
- 19 Jenis Lokomotif Kereta Api Yang Digunakan Di In...
- 10 Bandara Paling Buruk & Kotor Sedunia
- 10 Daerah Batas Negara Yang Paling Unik dan Aneh
- 10 Jalanan Termahal di Dunia
- 10 Hal Yang Tidak Bisa Dibeli dengan Uang
- 11 Meja yang Unik
- Inilah Bukti bahwa Gunung itu Bergerak
- Suramadu akan dilengkapi pembangkit listrik tenaga...
- Lampu Jalan Bertenaga Surya Yang Ramah Lingkungan
- 11,4 % Penduduk Singapura adalah Miliuner Share
- 9 Tempat Paling Ekstrim di Tata Surya Kita
- 7 Benda Aneh yang dijual di eBay
- Ada 5 Pengorbanan Pria Yang Kadang Tidak Disadari ...
- 10 Teknologi Yang Terinspirasi Dari Karya Fiksi Il...
- Inilah uang dengan nominal terbesar
- Bentuk Baru Uang Logam 5.000 Rupiah
- 9 Sniper Terhebat Sepanjang Sejarah
- 10 Film yang Menggambarkan Orang-orang Jenius
- 50 Tips Memerangi Global warming
- 7 penyebab mahasiswa/mahasiswi kuliah menjadi lama
- Cara Mengatasi Kecanduan Pornografi
- Tokoh Sukses dan Top Dunia yang Drop Out dari Sekolah
- 6 Tips Travelling ala Backpacker
- Daftar Makanan Penunda Lapar
- 4 Cara Alami Menumbuhkan Rambut Secara Instan
- 9 Tanda-tanda Wanita Hamil
- 5 Minuman Pelepas Stres di Kantor
- Bahayanya Minum Langsung Dari Kaleng
- 9 Manfaat Lemon
- Es di Kutub Kontrol Kadar Merkuri di Atmosfir
- 2100, Gletser Meleleh Hingga 90%
- Mirip Manusia, Amuba Juga Bertani
- Sejarah, Penjelasan dan Karakteristik Crop Circle
- Crop circle merupakan salah satu misteri yang pa...
- IQ Wanita Cantik dan Pria Tampan Lebih Tinggi
- Tidur, Cara Terbaik untuk MengingatBeberapa menit ...
- Tidur, Cara Terbaik untuk Mengingat
- Tips Cara Mudah Mempercepat Akses BlackBerry
- Masih ingat era 1980 ketika menyetrika mengg...
- 10 Sikap Pria Idaman Wanita
- 5 Tempat di Dunia yang Bersuhu Minus 50 Derajat Ce...
- 13 Bentuk Tubuh Wanita yang Menggoda Pria
- 10 Pantai Dengan Ombak Terganas di Dunia
- 23 ALASAN INDONESIA GAK BISA MAJU
- PARAH!!! presiden minta naek gaji, presiden iran a...
- Komodo di Posisi ke-6, Makin Berpeluang Jadi 7 Wor...
- PARAH!!! Indonesia Peringkat-4 Pengakses Situs Por...
- dasar Otak MESUM, WARTAWATI WAJIB BUGIL, BARU BISA...
- Arti Mantra-mantra Sihir di Serial Harry Potter
- 10 Selebritis Dunia Yang Paling Gila Belanja (Shop...
- Temuan Spesies Hewan Baru Versi National Geographic
- Negara-negara Yang Menggunakan Bahasa Jawa
- 5 Kebiasaan Buruk Penyebab Gigi Berlubang
- The Messages
- Green School, Sekolah Hijau di Bali yang Telah Men...
- Indonesia Kirim Biji Tomat Kering ke Antariksa
- Potret Peristiwa Unik Dari Berbagai Negara
- Alergi Air, Penyakit Alergi Paling Langka di Dunia
- Lucy, Kucing Tertua Sedunia ??
- Peninggalan Purba Yang Dikaitkan Dengan Alien
- 10 Fakta Unik Tentang Ciuman
- 10 Buah yang Aneh Bentuknya
 
 
- 
        ▼ 
      
Januari
(325)
Rabu, 19 Januari 2011
5 Ikan Terbuas dan Menakutkan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)

 
 


0 komentar:
Posting Komentar